Pages

Jumat, 06 April 2018

INTERVIEW TRAINING PROFESIONAL DI SURABAYA

Proses seleksi karyawan baru merupakan investasi yang penting bagi perusahaan itu sendiri. Mengembangkan serta mempertahankan suatu sistem seleksi yang membuahkan hasil karyawan produktif yang menikmati tanggung jawab mereka dan terus mencari peluang untuk meningkatkan cara kerjanya sangat penting untuk keberhasilan setiap perusahaan. Oleh karena itu perusahaan sangat ketat dalam menyeleksi calon karyawannya. Untuk mensiasati hal tersebut, Statemeng Consulting datang untuk membantu Anda yang sedang mempersiapkan diri dalam interview kerja. INTERVIEW TRAINING akan membekali Anda dengan berbagai strategi, taktik dan tips agar dapat melakukan wawancara secara efektif. Segera daftarkan diri Anda sekarang juga!
.
STATEMENT CONSULTING
No. Telp: 03157431020
Email: customercare@statecons.com
www.statecons.com
G-Walk Shop House W1 no.16 Citraland Surabaya
.
#statementconsulting #statecons #surabaya #interview #interviewtraining #training #service #school #study #english #course #englishcourse

0 comments:

Posting Komentar